
Turnamen Futsal Kapolres Cup 2024, Tim Pewarta Purworejo Dibantai Kecamatan Bayan 11-0
PURWOREJO, purworejosport.com, Sebanyak 30 tim futsal dari berbagai instansi mengikuti turnamen Futsal Kapolres Cup 2024. Kegiatan diselenggarakan oleh Polres Purworejo tersebut adalah rangka memeriahkan HUT Bhayangkara ke-78 dan dilaksanakan di GOR Sarwo Edie Wibowo, mulai Kamis hingga Sabtu (20- 22 /6). Hal itu dijelaskan oleh Ketua Panitia penyelenggara Budi Sadono kepada Purworejo Sport, disela-sela pertandingan…