Atlet Purworejo Prabu Yudhistira Kenzie Bawa MIFA Academy Bali Juara Turnamen Internasional

PURWOREJO, purworejosport.com, Sebuah prestasi fenomenal dari cabor sepakbola ditorehkan oleh Prabu Yudhistira Kenzie (12), siswa kelas 7 SMPN 1 Purworejo. Prestasi tersebut diperoleh usai timnya berhasil menyingkirkan lawan-lawan kuat dari negara di kawasan Asia. Tidak main-main, mereka adalah tim-tim tangguh seperti China, Thailand, dan Singapura. Dengan perjuangan yang luar biasa dari Kenzie dan kolega yang…

Loading

Read More

Cegah Genangan Air Saat Hujan, Rumput Lapangan Stadion Sarwo Edhie Wibowo di-Topdress

PURWOREJO, purworejosport.com, Sebagai bentuk perawatan terhadap kondisi rumput di lapangan Stadion Sarwo Edhie Wibowo (SEW), terutama di musim hujan, Dinas Porapar Kabupaten Purworejo melakukan topdress. Yakni menyebar campuran material, seperti pasir, kompos, atau pupuk khusus di atas permukaan rumput. “Topdress bertujuan untuk meratakan permukaan, memperbaiki drainase, dan menambah nutrisi untuk kesuburan dan pertumbuhan rumput yang…

Loading

Read More